BERIKUT INI CONTOH VERBA MATERIAL DAN VERBA TINGKAH LAKU Tujuan Pembelajaran Siswa memahami (menyebutkan arti, membedakan, dan menuliskan contohnya) verba material dan verba tingkah laku beserta jenis dan contohnya yang digunakan di dalam teks prosedur kompleks. Pada pembahasan kali ini, kita akan mempelajari verba material dan tingkah laku yang terdapat pada teks prosedur kompleks. apakah VERBA MATERIAL itu? Secara bahasa, verba material adalah verba (kata kerja) berimbuhan yang mengacu pada sebuah tindakan yang dilakukan oleh fisik partisipan dalam sebuah peristiwa. Misalnya, menulis, membaca, mengejar, melihat, memukul, dan menangkap. Perhatikan contohnya dalam kalimat berikut! Siswa SMA kelas X sedang *menulis *puisi karya Chairil Anwar di kelas kemudian mengapresiasinya. Para penyidik kasus pembakaran hutan *mengecek *kebenaran data dari para saksi. Petugas hutan lindung *menangkap *b...
Comments
Post a Comment